Progesteron

Tes Lab

Deskripsi

Hormon yang diproduksi pada adrenal korteks, ovarium dan unit fetoplasenta

Manfaat Test

  • - untuk menegaskan ovulasi untuk memperkirakan kerusakan fase luteal dan mengontrol keefektifan prosedur induksi ovulasi.
  • - memantau terapi pengganti dan untuk mengevaluasi pasien2 yang berisiko abortus spontan pada kehamilan dini.

Persiapan Tes

  • Catatlah tanggal terakhir haid.