Deskripsi

IGF-I disekresi oleh hati dan sel somatomal. Kadar serum IGF-I relatif stabil sepanjang hari, hal ini menyebabkan pengukuran IGF1 secara umum dipakai sebagai alat diagnosis dalam evaluasi perkiraan kelainan GH.

Manfaat Test

  • Kadar plasma IGF1 yang rendah abnormal telah digunakan sebagai indikator diagnostik untuk defisiensi GH, walaupun sejumlah anak dengan defisiensi GH dapat mempunyai IGF1 normal.

Persiapan Tes

  • Tidak ada persiapan khusus